October 30, 2012

siang ini saat mendung, majalah tempo dan tweets @ Merry Riana

siang ini, udara tampak kelam, mungkin karena dirundung mendung... tapi tetap saja, setiap kali masuk di "zona siang" serangan kantuk, letih dan bosan datang menyerang... membaca majalah tempo edisi terbaru, serasa mempercepat tidur saja... untuk kali ini, di majalah tempo tidak ada berita yang cukup mengejutkan... biasa saja...



untuk menghilangkan kebosanan, browsing adalah pilihan tepat. kesana kemari di alam maya, membuat mata tetap melek plus mata jadi seger... otak pun ikutan seperti di refresh... sudah lelah browsing, saya coba-coba buka akun twitter yang lumayan lama sekali tak pernah saya buka... setelah "meninjau" isi home @syam12... saya tercerahkan dgn membaca tweets dari   .... 

berikut beberapa tweets yg mencerahkan itu : 

Berusahalah untuk mengungkapkan apa yang kita rasakan. Jika memang menyakitkan, keluarkan. Bukan dipendam

Belum tentu setiap hari adalah hari yang baik, tapi pasti ada sesuatu yang baik dalam setiap harinya

Anda akan dapatkan yang terbaik dari orang lain, kalau Anda sendiri memberikan yang terbaik

Janganlah gelisah selama kamu tidak bersalah. Percayalah bahwa semuanya akan indah pada waktu-Nya

0 comments:

Post a Comment

terima kasih sudah berkunjung di blog ini. senang rasanya anda berkenan meninggalkan komentar di blog ini.