jum’at pagi yang agak dingin. dikantor, sebelum mulai bekerja dan untuk memompa motivasi serta semangat menjalani hari... saya menderas ulang buku biografi merry riana mimpi sejuta dolar...
dan dari buku tersebut, saya merenungkan beberapa kalimat inspiratif berikut :
“jika anda benar-benar ingin berjuang untuk mengubah nasib, bekerja keraslah sejak sekarang. lakukan sesuatu untuk memulai sejarah perubahan dalam hidup anda”
“lebih baik gagal dan kita belajar dari kesalahan daripada tidak mencoba dan kita luput dari pembelajaran itu”
“semua orang sukses pernah mengalami kegagalan, bahkan merasakan kesialan yang bertubi-tubi. tapi mereka tidak runtuh, malah selalu belajar dari setiap kegagalan dan kesalahan”
October 21, 2011
renungan jum'at : inspirasi dari buku mimpi sejuta dolar
Labels:
buku,
merry riana,
mimpi sejuta dolar,
renungan jumat
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment
terima kasih sudah berkunjung di blog ini. senang rasanya anda berkenan meninggalkan komentar di blog ini.